Konon dahulu kala hidup seorang aki dan nini Sambi yang mempunyai anak laki-laki bernama Joko Samudera. Aki Sambi sehari-harinya berkerja sebagai nelayan sedangkan nini Sambi mencari kayu bakar dihutan.
Suatu hari aki serta nini sedang mencari kayu bakar dikejutkan oleh suara tangisan bayi. Mereka lantas mencari sumber suara itu yang ternyata berasal dari seorang bayi laki-laki. Merasa tidak tega, ninipun lantas mengambil sang bayi yang Ia beri nama Marsudo. Seiring waktu berlalu, kedua anak lelaki aki dan nini tumbuh dewasa. Mereka secara bergantian mencari ikan di laut.
Suatu ketika Marsudo sedang mencari ikan, begitu kagetnya Ia ketika mengangkat pancing dan mendapati seekor ikan raksasa yang mampu berbicara. Ikan yang bernama Raja Mina itu meminta Marsudo untuk melepaskan dirinya, sebagai imbalan Raja Mina akan mengabulkan keinginan Marsudo. Tergiur dengan penawaran sang ikan raksasa Marsudopun melepaskannya.
Sesampai dia di rumah, Marsudo malah dimarahi oleh aki dan nini sebab melepaskan ikan yang sangat besar itu. Tidak tega saudaranya, Jokopun pergi memancing ke laut untuk menggantikan adiknya itu. Namun bukannya mendapat ikan Joko malah menangkap seekor ular laut raksasa. Ular tersebut mengamuk ketika kail pancing Joko telah melukai tubuhnya sehingga Joko dan Ular raksasa pun bertarung.
Melihat kakaknya tengah bersikeras melawan ular raksasa Marsudo memanggil Raja Mina dan menagih janji Raja Mina untuk memenuhi permintaannya, Ia meminta Raja Mina memenangkan kakaknya dalam melawan ular raksasa itu. Raja Mina pun lantas memberi Marsudo cambuk dan menyuruh Ia untuk mencambuk ular itu sebanyak dua kali sehingga tubuhnya terbelah menjadi 3 bagian.
Tanpa mengulur waktu, Marsudo langsung mencambuk sang ular. Masing-masing bagian tubuh harus dipisahkan sejauh mungkin karena konon jika tiap bagian bersatu maka sang ular raksasa akan hidup kembali.
Apakah kamu pernah berkunjung ke Pulau Watu Ulo? Bagikan di kolom komentar ya.
Nice info gan.
ReplyDeletesep gan
Deletesaya jadi tambah pengetahuan nih, sangat bermanfaat
ReplyDeletemakasih gan silakan baca artikel yg lainnya :D
DeleteWah kalua di ceritain versi inggris daya tarik orang luar pasti nambah gan
ReplyDeletecuma khusus visitor indo gan hehe
Deletemantap bisa jadi referensi klo lagi libur
ReplyDeletebener banget gan
DeleteMakasih gan infonya tentang pantai watu ulo hehe
ReplyDeletesama2 gan semoga bermanfaat :)
Deleteiya dong sering2 kunjung ya untuk artikel sejarah berikutnya :)
ReplyDeleteJadi tahu sejarahnya...Siip.! Thanks. Pernah ke Jember tapi belum sempat ke Watu Ulo. Next time :)
ReplyDeletesama2 mbak di tunggu foto2nya di Watu Ulo :D
Deletesakti-sakti ya orang dulu, 2 bagian sisa tubuh lainnya ada dimana gan? mantap gan kisahnya
ReplyDeletemenjadi susunan batu gan :D
Deletelumayan, itung2 tambah pengetahuan sejarah
ReplyDeletehaha iya gan
Deletekeren nih ternyata sejarahnya kaya gitu yah
ReplyDeleteiya gan kayak gitu sejarahnya
DeleteAne pernah kesana tp br tau asal mulanya
ReplyDeletesemoga bermanfaat gan :D
ReplyDelete